Salah satu hal utama yang dicari tahu banyak orang ketika ingin bergabung dengan suatu usaha atau bisnis adalah legalitas dan kredibilitas. Lalu bagaimana dengan legalitas dan kredibilitas EDCCASH?
EDCCASH sudah berbadan hukum PT. Crypto Prima Sejahtera dan saat ini sedang proses untuk terdaftar Bappebti. Ulasan ini selengkapnya dibahas di legalitas dan kredibilitas EDCCASH.
Sudah memiliki fasilitas virtual account untuk pembayaran cloud bulanan. Pengguna EDCCASH juga bisa memiliki fasilitas kartu kredit BCA dan flash. Ulasan lengkapnya bisa kamu baca di artikel kredibilitas dan legalitas EDCCASH.
